Pengadilan Agama Kabupaten Kediri Mengadakan Upacara Hari Lahir Pancasila 2024
Kediri - Sabtu, 1 Juni 2024. Pengadilan Agama Kabupaten Kediri mengadakan kegiatan Upacara Hari Lahir Pancasila dengan dihadiri seluruh Pimpinan, Hakim, Pegawai dan PPNPN Pengadilan Agama Kabupaten Kediri dengan dipimpin oleh pembina upacara YM. Hakim Bapak Haitami, S.H., M.H. dengan membawa semangat Pancasila Jiwa Pemersatu Bangsa Menuju Indonesia Emas 2024.
###
Kunjungi kami di :
IG : @pakabkdr_
FB : pengadilan.agama.kab.kediri
Web : https://pa-kedirikab.go.id/
YT : Pengadilan Agama Kabupaten Kediri







