Coffee Morning Pengadilan Agama Kabupaten Kediri dalam 3 Forum Hakim, Kepaniteraan, Kesekretariatan
Kediri - Selasa, 2 Juli 2024. Pengadilan Agama Kabupaten Kediri mengadakan agenda Coffee Morning yang dibagi dalam 3 (tiga) forum, yaitu Forum Hakim, Forum Kepaniteraan, dan Forum Kesekretariatan. Dalam kegiatan tersebut, para pemimpin forum masing-masing, yaitu Bapak Ketua, Panitera, dan Sekretaris menyampaikan hasil evaluasi kinerja sekaligus melaksanakan diskusi bersama membahas berbagai persoalan yang dihadapi, guna meningkatnya pelayanan masyarakat ke depannya.



###
Kunjungi kami di :
IG : @pakabkdr_
FB : pengadilan.agama.kab.kediri
Web : https://pa-kedirikab.go.id/
YT : Pengadilan Agama Kabupaten Kediri







