Teknologi Tingkatkan Efisiensi Persidangan di Pengadilan Agama Kabupaten Kediri
Kediri - Senin, 04 Agustus 2025. Pengadilan Agama Kabupaten Kediri kembali menggelar sidang teleconference, kali ini bersama Pengadilan Agama Denpasar. Melalui teknologi ini, proses peradilan dapat tetap berjalan dengan efektif meskipun pihak berperkara maupun saksi berada di luar wilayah hukum yang sama. Sidang virtual ini merupakan wujud adaptasi dan inovasi lembaga peradilan dalam menghadirkan layanan hukum yang inklusif, cepat, dan efisien bagi masyarakat lintas daerah.

###
Kunjungi kami di :
IG : @pakabkdr_
FB : pengadilan.agama.kab.kediri
Web : https://pa-kedirikab.go.id/
YT : Pengadilan Agama Kabupaten Kediri
X : PAKabKediri
Tiktok : pakabkediri







